Thursday 16 February 2017

Tips untuk melindungi telinga/pendengaran kamu : Ada 3 cara untuk melindungi telinga/pendengaran kamu

Tips untuk melindungi telinga/pendengaran kamu : Ada 3 cara untuk melindungi telinga/pendengaran kamu

Pasti kebanyakan dari kalian sering menonton konser dan ke tempat acara yang lainnya yang menggunakan sound yang sangat menggangu telinga/pendengaran kalian. Tanpa kalian sadari bahwa itu semua dapat menggangu telinga/pendengaran kalian. Baca terus ..... bagaimana cara mengetahui untuk melindungi pendengaran/telinga kalian yaaaa...... Apakah kalian suka bermain musik yang bernada tinggi atau menggunakan sound yang sangat keras atau Apakah kalian suka menonton konser dan bioskop ? Atau apakah kalian suka mendengarkan musik langsung melalui earphone ? Itu semua tidak ada salahnya, karena itu memang salah satu dari hobi yang kalian sukai. Tetapi hal itu dapat merusak telingan/pendengaran kalian, itu semua dapat membahayakan kesehatan kalian. Kali ini saya ingin memberikan tips untuk melindungi telinga/pendengaran kalian, semoga ini bermanfaat, agar kalian dapat menjalankan aktifitas itu tanpa menggangu telinga/pendengaran kalian. 4 cara melindungi telinga/pendengaran kalian !!! Kalian nggak mesti menghilangkan hobi-hobi kesukaan kalian. Karna kalau sudah kebiasaan atau hobi itu sulit untuk di hilangkan.

1. Pakailah Pelindung/penyumbat telinga.

Pelindung telinga pasti tidak nyaman jika dipakai, akan tetapi alat itu berfungsi sangat baik. Kebanyakan dari orang-orang pasti mengalami masalah di telinga/pendengaran, karna itu tidak ada salah nya bagi kalian untuk menggunakan pelindung/penyumbat telinga. Pelindung/penyumbat telinga itu berbahan dasar media yang lembut yang dapat meredam suara-suara yang sangat keras, itu agar suara-suara yang keras tidak langsung masuk ke telingan kalian. Untuk pelindung/penyumbat telingan bagi musisi atau penggemar konser itu umumnya terbuat dari bahan filter atau bahan-bahan khusus agar masih dapat mendengarkan pembicaraan atau percakapan dan plus mengurangi kerasnya suara sound. Harga pelingdung/penyumbat telinga tidaklah mahal hanya beberapa puluhan ribu saja,

2. Luangkan waktu kalian untuk pemulihan

Jika kalian suka mendengarkan musik melalui earphone, berilah telinga kalian waktu istirahat. Untuk menghidari paparan suara-suara yang langsung masuk ke telinga kalian. Untuk waktu pemulihan telinga kalian harus pergi ke tempat-tempat atau ruangan yang tenang selama, ya lebih kurang 10 menitan lah. Jika setiap malam selalu mendengarkan suara yang keras, kalian harus pindah ke tempat yang lebih tenang untuk sebagian besar hari berikutnya. Perbandingan waktu untuk pemulihan pendengaran/telinga di waktu paparan keras adalah 2:1, berarti satu malam mendengarkan suara yang keras akan membutuhkan enam belas jam dari waktu pemulihan

3. Mengurangi penggunaan katempat/pembersih telinga

Pasti kalian pernah menggunakan katembat/pembersih telinga, jika yang sudah biasa menggunakannya, pasti itu merasa enakkan saat menggunakan nya, coba kalian bisa kan untuk menahan diri dalam menggunakan katembat/pembersih telinga secara terus menerus. Jika Kalian menggunakan katembat/pembersih telinga untuk membersihkan bagian dalam telinga itu hanya membuat mendorong kotoran lebih dalam lagi ke telinga kalian, itu dapat merusak gendang telinga kalian. Gunakan katembat/pembersih telinga kalau dibagian dalam telinga harus berhati-hati, karna di bagian dalam telinga sangatlah sensitif. Berhati-hati dalam menggunakan katembat/pembersih telinga untuk membersihkan bagian dalam telinga kalian.

Mulailah dari awal untuk melingdungi pendengaran/telinga Kalian !!!

Panduan ini untuk mencegah kerusakan telinga dan gangguan-gangguan pendengaran/telinga, jika ini bermanfaat untuk Kalian berikan tanda like ya  dan komentar nya di bawah ini , dan jika ada yang salah-salah dalam penyampaian saya mohon maaf, Semoga bermanfaat !!!! trims

G+

0 comments:

Post a Comment